February 11, 2012

Valentine Days Dalam Pandangan Islam


Valentine Days Dalam Pandangan Islam Hal yang sangat ironis bagi setiap orang yang sudah pernah terjun mengikuti kegiatan "Valentine Days" tapi dia tidak tau asal usul atau sejarah valentine days tersebut

1. Sejarah Valentine
Valentine adalah nama seorang martyr (syuhada dalam bahasa agama Islam) yang mati dibunuh oleh Raja Romawi "Claudius II" (260-270 M) tanggal 14 Februari karena dia memiliki sifat kedermawanan yang tinggi serta ia diberi gelar "saint atau santo" maka namanya "Santo Valentine". Oleh pengikutnya mengadakan upacara keagamaan atas kepasrahan, ketabahan, keberaniannya dalam menghadapi cobaan hidup dan berlanjut setiap tanggal 14 Februari Pengikutnya mengadakan acara tersebut.
Pada abad ke 16 upacara keagamaan ini dirubah menjadi Hari Velentine sebuah acara Pesta Jamuan Kasih Sayang yang disbut "supercalis" yang jatuh pada setiap tanggal 15 Februari
Kemudian Bangsa Romawi Masuk agama Nasrani (Kristen), upara supercalis dikaitkan dengan upacara kematian Santo Valentine. Zaman sekarang orang mengenal acara valentine ini merupakan aacara greeting card, pesta persaudaraan, tukar kado dll. 



 2. Pandangan Islam
Pandangan Islam tentang acara velentine, kita lihat QS. 17:36: Dan janganlah kamu mengikuti sesuatu yang tidak kamu ketahui, karena pendengaran, pengelihatan dan hati nurani, smua itu akan diminta pertanggungjawabannya.
yang perlu diperhatikan
a. Perinsip Dasar yaitu perayaan/pesta jamuan "supercalis" Romawi Kuno yang berubah menjadi acara keagamaan yang dikaitkan dengan kematian Santo Valentine
b. Sumber Azasi, acara velentine bukan ada sumbernya dari Islam, melainkan rekaan pemikiran manusia yang dilanjutkan dengan acara gereja. Lihat QS.2:12
c. Tujuannya adalah mengungkapkan rasa kasih sayang melalui pesta pora sesaat untuk satu tahun.
d. Operasionalnya Lihat QS. Al Isra' 27
Berikan Tanggapan Anda ! Syukron


Artikel Terkait:

1 comment:

  1. Kunjuangn balik sobat...
    kok ling otomatis HTMLnya blom munjul...
    postingn yang itu saya buat kreasi saya sendiri jika sobat mw bikn kreasi2 atau ide dari sobat bisa di percantik lgi...
    maksud link otomatis yang saya buat itu link otomatis html kaya di bawah postingan blog saya sobat....

    nice blog sobat salam kenal

    ReplyDelete

Silahkan Anda Tinggal Komentar Di Sini